Pintu Kaca Geser

Pintu Kaca Geser

Pekerjaan Pintu kaca Yang sudah kami tangani salah satunya adalah pintu kaca geser untuk pintu utama Fakultas Hukum Universitas Indonesia.

Pintu kaca Geser ini memakai sistem manual. Dalam artian tidak menggunakan tenaga motor sebagai penggerak nya. Pintu kaca ini sebenarnya berfungsi hanya sebagai pemanis yang elegan. Disampingnya ada partisi kaca yang menutup bagian lain yang kosong


Spesifikasi bahan yang dipakai untuk pintu kaca geser ini sbb :
- Kaca Polos 12mm Tempered
- Handle custom model Pipih dari plat Aluminium uk 15 x 8 cm
- Rel sistem Heavy duty lengkap dengan roda atas
- Hanger pemegang rel dari besi siku 5x5
- Aluminium Channel bawah sebagai rel bawah

Posting Komentar

2 Komentar

  1. Anonim5/26/2010

    Pak, saya akan membuat partisi dan pintu geser untuk pemisah kamar mandi dan kamar tidur dengan ukuran (kurang lebih) 80cm (pintu geser) dan 120cm (partisi) dengan tinggi 180cm. Ketebalan yang minimum saja. Apakah memungkinkan untuk partisi dan pintu dibuat variasi dengan separuh (vertikal) motif/es dan selebihnya bening. Terima kasih.

    BalasHapus
  2. Anonim4/04/2012

    rencananya saya ingin membuat pintu kaca sebg dinding ditempat bimbel saya. kira2 brp dana yg harus saya keluarkan untuk jendela kaca (1mx2m) 2 bh dan 1 pintu geser ?

    BalasHapus

Silahkan Kirimkan Pertanyaan Anda di kolom komentar ini. Insya Allah akan saya jawab secepatnya. Atau anda bisa kirimkan langsung ke email di : alumkaca(at)gmail.com>

Agar lebih cepat mungkin sebaiknya di siapkan dulu data-data ukuran lokasi yang ingin ditanyakan harganya. Cara nya bisa bapak/ibu lihat di Cara menghitung perkiraan biaya kusen

JIka sudah ada data, silahkan deh segera hubungi saya, baik via telepon ( +62812-87-000-47 ) atau via email di alumkaca(at)gmail.com